Bersama DKP Sumut, Bupati Samosir Serahkan Sampan Dayung ke Nelayan Tradisional

    Bersama DKP Sumut, Bupati Samosir Serahkan Sampan Dayung ke Nelayan Tradisional

    SAMOSIR - Guna meningkatkan ekonomi dan perekonomian Nelayan tradisional di perairan wilayah Kabupaten Samosir, Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Sumatera Utara (Sumut ) menyerahkan bantuan Sampan Dayung kepada Nelayan tradisional di Kabupaten Samosir yang tergabung dalam Kelompok Usaha Bersama

    Selain menyerahkan bantuan Sampan Dayung, Dinas Kelautan dan Perikanan pemprovsu juga melepaskan ( tebar ) bibit ikan mas dan nila ke perairan Danau Toba di desa Sitinjak Kecamatan Onan runggu, Kabupaten Samosir, Sumatera Utara, Sabtu ( 13 Agustus 2022 ).

    Penyerahan bantuan sampan dayung ( Solu ) dan pelepasan (restoking) ribuan benih ikan tersebut dihadiri langsung oleh Bupati Samosir Vandiko Timotius Gultom, ST didampingi Anggota DPRD Provinsi Sumatera Utara ( Sumut ), Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan Pemprovsu diwakili Kepala Bidang Yuliani Siregar

    Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Sumatera Utara diwakilkan oleh Kepala Bidang Yuliani Siregar menyampaikan, bahwa restocking ikan ini merupakan salah satu upaya Dinas Kelautan dan Perikanan untuk pemulihan ekosistem dan juga untuk menjaga ketersediaan stok ikan di Danau Toba, " ujar Yuli Siregar 

    Yuli Siregar juga menjelaskan, 19 unit bantuan prasarana Nelayan kita serahkan kepada 12 kelompok Nelayan Tradisional yang ada wilayah Kabupaten Samosir, diantaranya 3 unit sampan bermotor, 16 unit sampan dayung, " jelas Yuli Siregar mengwakili Kepala Dinas 

    Bupati Samosir Vandiko Timotius Gultom, ST menyampaikan terimakasih dan apresiasi kepada Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Sumatera Utara ( Sumut ) yang telah memberikan bantuan dan perhatian terhadap Nelayan tradisional kabupaten Samosir, ini membuktikan bahwa bantuan yang didapat Nelayan merupakan bukti sinergitas Pemerintah Samosir dan Pemprovsu. 

    "Hal ini juga merupakan kreatifitas kepala daerah dengan anggaran terbatas, kita selalu berupaya untuk mencari tambahan dana baik dari Propinsi Sumatera Utara dan Pusat untuk kesejahteraan masyarakat, " tegas Bupati Samosir Vandiko Timotius Gultom ( Karmel )

    samosir
    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    Bupati Samosir Lantik Sejumlah Pejabat Tinggi...

    Artikel Berikutnya

    Wujudkan Pembangunan di Kabupaten Samosir,...

    Berita terkait

    Pemkab Samosir bersama Dinas P3AKB Pemprov Sumut Gelar Sosialisasi Penyusunan dan Pemanfaatan Grand Design Pembangunan Kependudukan
    Kunjungi Samosir, TP. PKK Provinsi Sumatera Utara Lakukan Evaluasi di Desa Lumban Suhisuhi Toruan Sebagai Desa Binaan UP2K PKK
    Kado Hari Jadi Kabupaten Samosir ke-19, Anggota DPR-RI Serahkan 5 Handtraktor dan 2 Mesin Pemipil Jagung Kepada Petani
    Penutupan TMMD ke-115 di Kabupaten Samosir Ditandai Penandatangan Prasasti
    Bupati Vandiko Timotius Gultom dan Ketua PN Balige Tinjau Rencana Lokasi Pembangunan Kantor Pengadilan Negeri Samosir
    Pemkab Samosir bersama Dinas P3AKB Pemprov Sumut Gelar Sosialisasi Penyusunan dan Pemanfaatan Grand Design Pembangunan Kependudukan
    Kado Hari Jadi Kabupaten Samosir ke-19, Anggota DPR-RI Serahkan 5 Handtraktor dan 2 Mesin Pemipil Jagung Kepada Petani
    Penutupan TMMD ke-115 di Kabupaten Samosir Ditandai Penandatangan Prasasti
    Bupati Vandiko Timotius Gultom dan Ketua PN Balige Tinjau Rencana Lokasi Pembangunan Kantor Pengadilan Negeri Samosir
    Tinjau Lokasi Pertanian Cabe Merah di Desa Aek Nauli, Bupati Samosir: Petani Cabe Dapat Gunakan Pupuk Organik
    Bupati Vandiko Timotius Gultom dan Ketua PN Balige Tinjau Rencana Lokasi Pembangunan Kantor Pengadilan Negeri Samosir
    Pemkab Samosir bersama Dinas P3AKB Pemprov Sumut Gelar Sosialisasi Penyusunan dan Pemanfaatan Grand Design Pembangunan Kependudukan
    Tinjau Lokasi Pertanian Cabe Merah di Desa Aek Nauli, Bupati Samosir: Petani Cabe Dapat Gunakan Pupuk Organik
    DPC GAMKI Gelar Ujian Try Out, Pemerintah Kabupaten Samosir Apresiasi
    Bupati Samosir Hadiri Pelantikan Rektor Universitas Methodis Indonesia Periode 2023-2027

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: Indonesia Dikuasai Oligarki, Jangan Sampai Rakyat Merasa Dijajah 'Kumpeni' Zaman Now
    Aquabike World Championship Hari Kedua Sukses Digelar di Silalahi, Rider Asal Prancis Berhasil Keluar Sebagai Juara
    Pemprov Sumut Gelontorkan Anggaran 15 Miliar Sukseskan Aquabike Jetski World Championship 2024

    Tags